45 PTN Menerima KIP Kuliah 2024 Jalur Mandiri, Ada Universitas Bangka Belitung

Universitas Bangka Belitung-screnshot-

BACA JUGA:Protes Mahasiswa Mengalir, Polemik UKT PTN

Syarat Pendaftaran KIP Kuliah 2024 Jalur Mandiri:

* Penerima KIP Kuliah Merdeka adalah lulusan SMA/SMK/atau bentuk lain yang sederajat yang lulus pada tahun berjalan atau maksimal lulus 2 tahun sebelumnya

* Telah lulus seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui semua jalur masuk Perguruan Tinggi Akademik atau Perguruan Tinggi Vokasi, baik PTN atau PTS yang telah terakreditasi pada Program Studi yang juga telah terakreditasi secara resmi dan tercatat pada sistem akreditasi nasional perguruan tinggi

* Memiliki potensi akademik baik, tetapi memiliki keterbatasan ekonomi atau berasal dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus yang didukung bukti dokumen yang sah

* Persyaratan ekonomi penerima KIP Kuliah Merdeka adalah mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin/rentan miskin yang dibuktikan dengan:

* Mahasiswa pemegang atau pemilik KIP Pendidikan Menengah

* Mahasiswa dari keluarga yang masuk dalam DTKS atau menerima program bantuan sosial yang ditetapkan oleh kementerian yang menangani urusan pemerintahan di bidang sosial seperti:

* Mahasiswa dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan (PKH)

* Mahasiswa dari keluarga pemegang Kartu Keluarga Sejahtera (KKS)

* Masuk dalam kelompok masyarakat miskin/rentan miskin maksimal pada desil 3 Data Percepatan 

* Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (PPKE) yang ditetapkan oleh Kementerian Koordinator Bidang 

* Pembangunan Manusia dan Kebudayaan

* Mahasiswa dari panti sosial atau panti asuhan

* Apabila calon penerima tidak memenuhi salah satu dari kriteria di atas, maka dapat tetap mendaftar untuk mendapatkan KIP Kuliah Merdeka selama memenuhi persyaratan miskin/rentan miskin sesuai dengan ketentuan yang dibuktikan:

Tag
Share