Hikmah Hari Santri Nasional Tahun 2025
Editor: Budi Rahmad
|
Minggu , 19 Oct 2025 - 16:28
Rudiyanto-Dok Pribadi-
Pada akhirnya, melalui peringatan hari santri nasional tahun 2025 ini, hendaknya kita dapat meneladani sikap yang mencerminkan para santri dan para kyai yang telah menjadi benteng yang kokoh dalam menegakkan nilai-nilai spiritual dan nilai-nilai moral bangsa Indonesia. Seiring dengan perkembangan zaman, hendaknya kita semakin teguh pendirian dalam mengedepankan nilai-nilai jati luhur bangsa Indonesia dan tidak mudah terombang ambing oleh kemajuan zaman.