KPU Sudah Desain Surat Suara Calon Tunggal, Tetap Ada Pengundian Nomor Urut

Anggota KPU RI Idham Holik )dua dari kanan)-Antaranews.com-

Terlepas dari itu, Idham menyebut pilkada merupakan kesempatan bagi warga di daerahnya untuk memilih calon kepala daerah yang bakal memimpin selama 5 tahun ke depan. Calon kepala daerah itu pun, Idham meyakini, punya program-program dan visi misi untuk pembangunan di daerahnya itu. 

“Pilkada adalah saatnya berbicara tentang masa depan pembangunan dan pemerintahan daerah,” kata Idham.(ant)

 

SUMBER ANTARA

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan