Sinergitas Ulama-Umara, Panglima TNI: Terima Hasil Ijtima MUI

Panglima TNI dan MUI.-screnshot-

“Nah, salam dalam konteks Islam adalah relasi sosial, ada yang bersifat umum dan ada yang bersifat khusus, yang memiliki dimensi ibadah karena di dalamnya ada doa khusus. Sementara doa dalam Islam itu jenis ibadah. Redaksinya sudah tertentu, mengucapkannya sunnah, menjawabnya wajib. Sementara kalau salam umum yang tidak terkait dengan ajaran khusus, ya itu sebagai sarana membangun harmoni, dan dianjurkan, “ jelasnya

Dalam kunjungan Panglima TNI ke MUI turut mendiskusikan langkah-langkah yang telah dan akan dilaksanakan Pemerintah, khususnya TNI dalam mengambil bagian dalam perjuangan bangsa Palestina.

Senada dengan hal itu, Ketua MUI Bidang Luar Negeri, Prof Sudarnoto Abdul Hakim menyambut baik prakarasa yang sudah diambil TNI dalam mendukung perjuangan Palestina merdeka. Terlebih jika wacana untuk melibatkan pasukan militer untuk menghentikan genosida.

Hadir dalam pertemuan tersebut Ketua Umum DMI Muhammad Jusuf Kalla dan para pimpinan Ormas Islam Tingkat Pusat, serta segenap Dewan Pimpinan MUI dan pimpinan Komisi/Lembaga di lingkungan MUI.***

 

Tag
Share