6 Doa-Doa Pendek yang Mudah Dihafal Oleh Anak-Anak, Nomor 4 Sangat Perlu
Ilustrasi Anak belajar-Budi Rahmad-
DOA merupakan cara manusia berhubungan dengan Tuhan. Bagi umat muslim doa adalah cara terbaik untuk meminta kepada Allah. Melalui doa, kita berharap kebaikan dan keberkahan.
Doa tidak hanya dilakukan oleh orang dewas. Doa juga bias dilakukan oleh anak-anak. Sejak usia dini, anak-anak perlu belajar berdoa.
Mengajarkan anak untuk berdoa bukanlah perkara gampang. Namun, bukan juga perkara sulit. Orang tua bisa mengajarkan anak berdoa kapan saja dan di mana saja.
Cara yang diterapkan dapat memulai dengan cara yang menyenangkan. Yang jelas harus tanpa paksaan.
Doa doa pendek adalah solusi yang dapat dilakukan oleh orang tua. Pasalnya atensi dan fokus anak usia dini relatif lebih pendek. Namun yang perlu diingat adalah daya tangkap anak usia dini cukup baik dalam menghafal.
Berikut ini adalah doa-doa pendek yang insyaallah mudah dihafal oleh anak.
1. Doa Untuk Kedua Orang Tua
اَللّهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا
Allohummaghfirlii waliwaalidayya war hamhumma kama rabbayaanii shogiiroo
Artinya: Ya Allah, ampunilah dosaku dan dosa kedua orang tuaku,
2. Doa Hendak Tidur
بِسْمِكَ االلّٰهُمَّ اَحْيَا وَبِاسْمِكَ اَمُوْتُ