KPU Babel Akui Mulai Didatangi Tim Bacalon Gubernur dan Wakil Gubernur, Tanya Soal Pendaftaran

Seminar dalam Rangka Sosialisasi Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati serta Walikota dan Wakil Walikota tahun 2024, Minggu (25/8).-Julian-

"Secara teknis di KPU, kami sudah siap menerima pendaftar dan perwakilan partai pengusung yang dimulai pada tanggal 27-29 Agustus 2024 itu, lewat dari jadwal itu tidak bisa lagi," pungkasnya.(jua)

 

Tag
Share