Baca Koran babelpos Online - Babelpos

Puisi-Puisi Mursal Aziz

Murrsal Aziz.-Dok Pribadi-

tapi karena restu semesta yang datang dari segala penjuru.

Dan lempah darat itu

bukan hanya masakan,

ia adalah isyarat pulang yang Tuhan selipkan

di antara sendok dan senyummu.

 

Mursal Aziz, Pembina Literasi SMAN 2 Pangkalpinang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan