PLN Hadirkan Inovasi Pelayanan Kelistrikan Pada Pekan Inovasi dan Kreatif Belitung Timur 2024

Minggu 07 Jul 2024 - 22:08 WIB
Editor : Aprianto

 

''Program Gelegar Maksi (Maksimalkan Transaksi) diperuntukan bagi pelanggan yang menggunakan dan yang aktif bertransaksi di PLN Mobile, segera kunjungi dan ramaikan booth PLN, banyak informasi, souvenir sekaligus hadiah menarik yang disiapkan untuk pengunjung," tutur Fergian.     

 

Manager PLN UP3 Belitung, Hariani saat ditemui di booth PLN Pekan Inovasi dan Kreatif Belitung Timur 2024, Menyampaikan booth PLN hadir untuk memaksimalkan pelayanan sekaligus mensosialisasikan update program dan layanan PLN kepada pelanggan. 

 

“Partisipasi kami dalam Pekan Inovasi dan Kreatif Belitung Timur 2024 ini merupakan kesempatan emas untuk lebih dekat dengan pelanggan dan menyampaikan berbagai pengembangan sistem kelistrikan PLN dan promo-promo. Kami sangat senang melihat antusiasme pengunjung terhadap layanan dan produk PLN," tutup Hariani.(pas)

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler

Senin 03 Mar 2025 - 21:23 WIB

GEDUNG NASIONAL TOBOALI (Bagian Satu)

Senin 03 Mar 2025 - 21:24 WIB

Kapolres Ngada Ditangkap Mabes Polri

Senin 03 Mar 2025 - 21:26 WIB

Biaya MBG Butuh 25 Triliun per Bulan

Senin 03 Mar 2025 - 21:21 WIB

Menyegerakan Kebaikan