Optimalisasi Peran Perpustakaan Sekolah

Optimalisasi Peran Perpustakaan Sekolah

Selasa 13 Jan 2026 - 20:30 WIB
Oleh: Admin

5. Perjanjian Perpustakaan

Petugas pustakawan hendaknya dapat membuat tata tertib dan perjanjian perpustakaan sekolah agar suasana perpustakaan sekolah terasa nyaman, aman dan menyenangkan. Tata tertib tersebut dapat berupa ajakan untuk menjaga kenyamanan membaca, menjaga kebersihan, menjaga sarana dan prasarana perpustakaan sekolah dan lain sebagainya.

 

Tags :
Kategori :

Terkait