Menko AHY Evaluasi PLTSa di 12 Kota

Jumat 14 Mar 2025 - 23:51 WIB
Reporter : Antara
Editor : Jal

 

"Kami ingin pendekatannya seefektif mungkin, tidak boleh parsial sehingga justru tidak tepat sasaran, kurang efisien, dan akan berkepanjangan," kata AHY menjawab pertanyaan wartawan mengenai kerja satgas.

 

AHY melanjutkan, "Kita harus hadirkan yang berkelanjutan, dan ini yang akan kami garap, dan tentunya bekerja sama dengan berbagai kementerian/lembaga, perlu penganggaran, dan perlu eksekusi yang baik, dan koordinasi dengan pemerintah daerah menjadi suatu keharusan."

 

Ia lantas mengemukakan bahwa satgas percepatan penanganan sampah nasional itu akan melibatkan Kementerian Pekerjaan Umum, Kementerian Keuangan, Kementerian Lingkungan Hidup, Kementerian Dalam Negeri.

 

"Kami juga membuka potensi skema kerja sama dengan swasta, dan apa pun, siapa pun yang akan kami libatkan tentunya diharapkan bisa menjadi satu tim yang kuat," kata AHY.(ant)

 

 

 

Tags :
Kategori :

Terkait

Terkini

Jumat 14 Mar 2025 - 23:54 WIB

Kembali ke LA untuk Pemulihan Cedera

Jumat 14 Mar 2025 - 23:53 WIB

Raphinha Sejajar Ronaldo

Jumat 14 Mar 2025 - 23:53 WIB

Pemain Terrmuda Cetak Gol dan Assist

Jumat 14 Mar 2025 - 23:51 WIB

Menko AHY Evaluasi PLTSa di 12 Kota