BPOM Beberkan Risiko Keracunan Program MBG

Jumat 24 Jan 2025 - 21:18 WIB
Reporter : Tim
Editor : Syahril Sahidir

KORANBABELPOS.ID.- Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI Taruna Ikrar mengungkapkan seberapa besar kemungkinan terjadinya kejadian luar biasa keracunan pangan (KLB-KP) pada program Makan Bergizi Gratis.

"Menurut data kami, karena nanti Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi itu akan melibatkan mungkin dari jasa pokok ataupun dari industri rumah tangga, ada peluang (terjadi KLB-KP) sekitar 76 persen," ungkap Taruna usai penandatanganan MoU antara BPOM dan BGN untuk program MBG di Jakarta, 23 Januari 2025.

Oleh karena itu, ia menegaskan pentingnya upaya mitigasi untuk meminimalisir risiko terebut.***

 

Kategori :

Terpopuler

Senin 03 Mar 2025 - 21:23 WIB

GEDUNG NASIONAL TOBOALI (Bagian Satu)

Senin 03 Mar 2025 - 21:24 WIB

Kapolres Ngada Ditangkap Mabes Polri

Senin 03 Mar 2025 - 21:26 WIB

Biaya MBG Butuh 25 Triliun per Bulan

Senin 03 Mar 2025 - 21:21 WIB

Menyegerakan Kebaikan