Maknai HUT ke-24 Provinsi Kepulauan Babel, Pj Gubernur Sugito Berkomitmen Membangun Babel Lebih Baik

Jumat 22 Nov 2024 - 07:41 WIB
Reporter : Rilis
Editor : Budi Rahmad

 

“Mudah-mudahan kebersamaan ini dapat terus kita tingkatkan lagi dimasa yang akan datang. Untuk itu, mari kita bersatu padu, bahu-membahu dalam membangun Bumi Serumpun Sebalai yang kita cintai,” kata Sugito. 

BACA JUGA:Pj Gubernur Sugito Sampaikan Sejumlah Capaian Provinsi Babel Saat Upacara Hari Jadi ke-24 Babel

Sugito juga menambahkan momentum Hari Jadi Provinsi Kep.Babel ke-24 ini, memiliki arti penting karena tidak lama lagi kita akan memilih Gubernur definitif dan memulai langkah awal perencanaan pembangunan 2025-2045 menuju Indonesia Emas dan Kep.Babel Bertuah 2045.

 

“Semoga pemimpin selanjutnya dapat membawa bahtera Kepulauan Bangka Belitung ke arah yang lebih baik,” harapnya.

 

 

Penulis : Aliyah

Foto : Dina

Editor : Gina

Kategori :

Terpopuler

Rabu 12 Mar 2025 - 21:36 WIB

Jadi Tersangka, dr Surya Masih Aktif

Rabu 12 Mar 2025 - 21:34 WIB

Ahok akan Diperiksa Kejagung

Rabu 12 Mar 2025 - 21:32 WIB

Dalami Grup "Orang-Orang Senang"